|
Hari Libur Nasional Dan Cuti Bersama Tahun 2019 |
Di tahun 2019 terdapat total 20 hari libur yang terdiri dari 16 hari libur nasional dan 4 hari cuti bersama yang bisa dimanfaatkan untuk liburan, istirahat, rekreasi travelling dan atau kegiatan lainnya.